Berikut ini adalah pertanyaan dari kishinikko71 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Selain memberikan dampak positif, globalisasi juga memberikan dampak negatif bagi Indonesia. Salah satu dampak negatif tersebut adalah ....a. mudah mendapatkan barang impor dengan harga terjangkau
b. dapat memperoleh lebih banyak modal dan teknologi yang lebih baik
c. berkembangnya industri pariwisata yang mampu menambah devisa.
d. berkurangnya rasa cinta produk dalam negeri dan lebih memilih produk luar negeri
tolong di jawab pliss ini poinnya 20
b. dapat memperoleh lebih banyak modal dan teknologi yang lebih baik
c. berkembangnya industri pariwisata yang mampu menambah devisa.
d. berkurangnya rasa cinta produk dalam negeri dan lebih memilih produk luar negeri
tolong di jawab pliss ini poinnya 20
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
d.
Penjelasan:
karena opsi ini satu-satunya yang negatif.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noewrul dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 12 Feb 23