Apa saja sumber daya alam berdasarkan sifatnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari hanaashofiyah pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa saja sumber daya alam berdasarkan sifatnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

" Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbarui (Renewable Resources)."

" Sumber Daya Alam yang Tidak Dapat Diperbarui (non-renewable atau deposit resources) ."

" Sumber daya alam nonhayati (abiotik)."

" Sumber daya alam hayati (biotik)."

Sumber daya alam adalah segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia.

Berdasarkan sifatnya, sumber daya alam terbagi menjadi tiga macam, yaitu sumber daya alam yang dapat diperbarui, sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui, dan sumber daya alam yang kekal atau tidak akan habis.

Tujuan utama pengolahan SDA adalah untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia yang tiada habisnya. Memang eksploitasi SDA secara besar besaran membuat sumber daya alam mengalami penyusutan yang besar, terutama untuk SDA yang tidak terbarukan (nonhayati).

Sumber daya alam adalah semua yang berasal dari Bumi, biosfer, dan atmosfer. Sumber daya alam memiliki peranan penting bagi manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup. Selain itu, sumber daya alam juga penting sebagai tempat tinggal manusia.

By : Nissak 01

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nissak01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 Aug 22