Berikut ini adalah pertanyaan dari hai778184 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Hai kakak bantu jawab dong soal dibawah ini ?5. Perhatikan informasi berikut! Masuknya barang impor melalui platform lokapasar (marketplace) masih menimbulkan kekhawatiran bagi pelaku usaha di dalam negeri. Berkembangnya ekonomi digital yang diikuti peningkatan transaksi lintas batas negara melalui e-commerce disebut menjadi tantangan langsung bagi produsen produk lokal, terutama yang berskala kecil dan menengah. Data dari Bank Indonesia menunjukkan bahwa transaksi e-commerce sepanjang 2020 mencapai Rp253 triliun dan diperkirakan bisa mencapai Rp337 triliun pada 2021. Akibat berkembangnya e-commerce dan pandemi ini, kegiatan penjualan barang melalui e-commerce meningkat dan banyak barang luar negeri yang masuk ke Indonesia. Sumber: https://ekonomi.bisnis.com/read/20210224/12/1360401/banjir-produk-e-commerce-impor-begini-sikap-pemerintah Berdasarkan informasi di atas, diketahui bahwa penjualan barang melalui e-commerce mengalami peningkatan dan banyak barang luar negeri yang masuk ke Indonesia. Hal ini tentunya menimbulkan berbagai dampak negatif, khususnya bagi pelaku usaha dalam negeri. Mengapa demikian? Jelaskan! [HOTS Jawab: Sosiologi (Peminatan) Kelas XII SMA/MA - 1/PN 3
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Karena dengan masuknya banyak produk dari luar negeri ke Indonesia membuat produk asli Indonesia tidak laku dikarenakan kualitas produk dari pelaku usaha dalam negeri kalah dengan produk luar negeri
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zainul611 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Dec 22