Berikut ini adalah pertanyaan dari KartikaPutriL35853 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hal yang termasuk dalam syarat khutbah jum'at adalah:
- Khatib yang menyampaikan khutbah jum'at harus seorang berjenis kelamin laki-laki.
- Khatib yang menyampaikan khutbah jum'at harus suci dari hadas besar maupun kecil.
- Khatib yang menyampaikan khutbah jum'at harus menutup aurat.
- Khutbah harus dilakukan pada waktu dzuhur sebelum mengerjakan salat jum'at.
Hal yang termasuk dalam rukun khutbah jum'at adalah:
- Khatib harus membaca lafadz yang mengandung pujian kepada Allah pada khutbah yang pertama dan khutbah yang kedua.
- Khatib harus membaca lafadz yang mengandung shalawat kepada nabi pada khutbah yang pertama dan khutbah yang kedua.
- Khatib harus membaca lafadz yang mengandung wasiat untuk bertaqwa kepada Allah pada khutbah yang kedua.
- Khatib harus membaca lafadz ayat al qur'an pada salah satu khutbah jum'at.
- Khatib harus membaca lafadz yang mengandung memohon ampunan kepada seluruh orang mukmin pada khutbah kedua.
Pembahasan
Khutbah jum'at merupakan khutbah yang dilakukan atau dilaksanakan pada hari jum'at beriringan dengan salat jum'at. Khutbah jum'at menjadi salah satu syarat sahnya salat jum'at yang dilaksanakan.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang rukun khutbah yomemimo.com/tugas/2852572
- Materi tentang jawab dari pertanyaan seputar shalat jum'at, pada yomemimo.com/tugas/38289801
- Materi tentang sebutan untuk khatib jum'at, pada yomemimo.com/tugas/38657039
=============================================
Detail jawaban
Kelas : VII
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Salat Berjama'ah dan Salat Sendiri (Munfarid)
Kode soal : 7.14.8
#AyoBelajar #SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Jun 21