Berikut ini adalah pertanyaan dari evrilyatitania pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Filipina atau Republik Filipina adalah sebuah negara republik di Asia Tenggara, sebelah utara Indonesia, dan timur laut Sabah. Filipina merupakan sebuah negara kepulauan yang terletak di Lingkar Pasifik Barat, negara ini terdiri dari 7.641 pulau.
Ibu kota: Manila
Kota terbesar: Kota Quezon
Bahasa resmi: Filipino dan Inggris
Bahasa daerah: Aklanon, Bikol, Cebuano, Chavacano, Hiligaynon, Ibanag, Ilokano, Ivatan, Kapampangan, Kinaray-a, Maguindanao, Maranao, Pangasinan, Sambal, Surigaonon, Tagalog, Taūsug, Waray, Yakan
Bahasa nasional: Filipino
Agama: 88,66% Kristen
79.53% Katolik
9,13% protestan
6,01% Islam
0.02% Tidak Beragama
5.31% Lainnya
Presiden: Rodrigo Duterte
Wakil Presiden: Leni Robredo
sumber: https://id.m.wikipedia.org/wiki/Filipina
semoga membantu ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raisanazwa320 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 02 Jun 22