Berikut ini adalah pertanyaan dari uphfalaylauwu pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
10.Angin topan,banjir,kekeringan,gempa bumi,dan gunung meletus merupakan peristiwa alam.Diantara peristiwa alam itu ada keuntungan bagi lingkungan setelah terjadi adalah....A.gunung meletus
B.Gempa bumi
C.Banjir dan kekeringan
D.Angin topan
B.Gempa bumi
C.Banjir dan kekeringan
D.Angin topan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. gunung meletus
Penjelasan:
keuntungan, antara lain: Menghasilkan panas bumi. Mata air panas yang dapat digunakan untuk mendukung kegiatan masyarakat. Pasir gunung api yang dapat digunakan untuk bahan bangunan.
Semoga membantu
#JadikanJawabanTercerdas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rizas354 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Jun 22