sebutkan hewan yang langka di Sumatra dan Carikan1 ciri hewan2

Berikut ini adalah pertanyaan dari mauhanifmuhammad12 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan hewan yang langka di Sumatra dan Carikan1 ciri hewan
2 habitat asli
3 jumlah populasi saat ini
4 penyebab langka
5 langkah² pemerintah untuk melindungi kelestarian hewan
6 lankah² sebagai pelajar untuk melindungi kelestarian hewan ​
sebutkan hewan yang langka di Sumatra dan Carikan1 ciri hewan2 habitat asli3 jumlah populasi saat ini4 penyebab langka5 langkah² pemerintah untuk melindungi kelestarian hewan6 lankah² sebagai pelajar untuk melindungi kelestarian hewan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

*Nama hewan: Harimau sumatera

*Ciri" hewan: Kulit loreng coklat kekuning-kuningan dengan garis-garis hitam vertikal dari kepala sampai ekor.

*Habitat asli: Pulau sumatera.

*Jumlah populasi saat ini: Sekitar 210 individu

*Penyebab langka: Hilangnya habitat, perburuan dan perdagangan secara illegal serta konflk dengan manusia menjadi penyebab utama berkurangnya populasi Harimau Sumatra.

*langkah" pemerintah untuk melindungi kelestarian hewan:

Menetapkan secara hukum dan dengan tegas melarang siapapun memburu satwa tersebut, dalam hal ini Harimau Sumatera sebagai hewan buruan.

Memperbaiki serta memulihkan ekosistem Harimau Sumatera yaitu hutan dan menetapkannya sebagai kawasan konservasi agar populasi satwa tersebut tetap terjaga dan aman.

*lankah" sebagai pelajar untuk melindungi kelestarian hewan:

Melestarikan tempat tinggal harimau sumatera dengan menanan kembali hutan.

Penjelasan:

Maaf kalau salah..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alisaalisa24556 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Dec 22