4. perhatikan kutipan berikut.K.H Ahmad Dahlan adalah tokoh kebangkitan nasional

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisaanisa77091 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

4. perhatikan kutipan berikut.K.H Ahmad Dahlan adalah tokoh kebangkitan nasional di indonesia sekaligus pendiri organisasi Muhammadiyah. Beliau lahir di kota Yogyakarta, 1 agustus 1868. Saat masih kecil, nama beliau adalah Muhammad Darwis. K.H Ahmad Dahlan dikenal sebagai wirausahawan yang ulet. Beliau juga di kenal sebagai sosok yang mudah bergaul dengan masyarakat. K.H Ahmad Dahlan peduli pada dunia pendidikan dan sosial.

Informasi yang dapat kita peroleh dari kutipan di atas adalah..

A. K.H Ahmad Dahlan adalah pahlawan nasional sekaligus pendiri kota Yogyakarta.

B. K.H Ahmad Dahlan adalah wirausahawan yang berasal dari solo dan peduli pada dunia pendidikan dan sosial.

C. Nama kecil K.H Ahmad Dahlan adalah Muhammad Dahlan

D. K.H Ahmad Dahlan adalah pahlawan nasional sekaligus pendiri organisasi Muhammadiyah.

Tuliskan juga alasannya!

Mohon di jawab yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D.

Penjelasan:

alasannya karena diantara poin pilihan jawaban yang lain tidak ada yang sesuai dengan pernyataan diatasnya. Dan poin d pernyataan nya sesuai dengan pernyataan diatasnya yaitu "K.H Ahmad Dahlan adalah tokoh kebangkitan nasional di indonesia sekaligus pendiri organisasi Muhammadiyah"

menurut saya sih ini ya alasannya jika ada yang lain mungkin ini bisa dikoreksi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jsnice dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 16 Feb 23