Berikut ini adalah pertanyaan dari vallesgondrong46 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Coba,Berikan contoh pengaruh perkembangan teknologi dalam kegiatan produksi?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
memudahkan proses produksi
dimana teknologi dari tahun ke tahun semakin canggih,sehingga proses produksi yg dilakukan oleh mesin,membuat proses produksi semakin gampang.
menghemat waktu/mempercepat proses produksi
dimana proses produksi menjadi lebih cepat karena tidak menggunakan tenaga manusia melainkan mesin yang otomatis.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agustnifa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 Jan 23