gambar rantai makanan pada ekosistem sawah ini jika konsumen nomor

Berikut ini adalah pertanyaan dari kezialavantiaparera pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Gambar rantai makanan pada ekosistem sawah ini jika konsumen nomor 2 Mengalami penurunan Apa yang akan terjadi dengan ekosistem sawahTuliskan tiga dampak yang akan terjadi dalam jaringan makanan tersebut..​
gambar rantai makanan pada ekosistem sawah ini jika konsumen nomor 2 Mengalami penurunan Apa yang akan terjadi dengan ekosistem sawah Tuliskan tiga dampak yang akan terjadi dalam jaringan makanan tersebut..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Akan mempengaruhi ketidak seimbangan pada ekosistem tersebut, seperti ketergantungannya bahan makanan oleh konsumen terhadap produsen

2. Akan mengubah pola/sistem rantai makanan pada ekosistem tersebut

3. Mengalami kesenjangan terhadap aktivitas rantai makanan yang akan menggangu rantai makanan ekosistem lainnya

#Maaf kurang lengkap#

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mayanuraeni052 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jun 23