Kuis IPS !!!1 ✧ Pada tahun berapakah agresi militer Belanda

Berikut ini adalah pertanyaan dari gracemay524 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Kuis IPS !!!1 ✧ Pada tahun berapakah agresi militer Belanda I dan II terjadi ?

2 ✧ Apa nama lembaga di PBB yang mengecam aksi agresi militer Belanda?

3 ✧ Jabatan apakah yang pernah di pegang oleh Sutan Syahrir saat agresi Belanda I ?

4.✧ Dimanakah terjadi pemberontakkan PKI yang dipimpin Musa?

5 ✧ Apa nama baru dari lapangan terbang atau bandara Maguwo yang di gunakan pada agresi militer Belanda? Dimanakah letaknya?

Tolong di jawab semua Makaciiii ;)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Namun, pada tanggal 20 Juli 1947 Belanda mengingkari Perjanjian Linggarjati yang telah disepakati bersama. Pelanggaran ini dibuktikan dengan adanya serangan militer yang dikenal dengan Agresi Militer Belanda Pertama. Dan pada 19-20 Desember 1948, Belanda kembali melakukan Agresi Militer Kedua atau Operatie Kraai.

2.United Nations Commission for Indonesia (UNCI) atau yang juga disebut sebagai Komisi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Indonesia adalah komisi yang diberi tugas oleh PBB untuk menggantikan tugas komisi sebelumnya.

3.Setelah Indonesia merdeka, ia menjadi politikus dan perdana menteri pertama Indonesia. Ia menjabat sebagai Perdana Menteri Indonesia dari 14 November 1945 hingga 20 Juni 1947. Sjahrir mendirikan Partai Sosialis Indonesia pada tahun 1948.

4.Di kota manakah terjadi pemberontakan PKI pada tahun 1948 *?

Front Demokrasi Rakyat terdiri atas Partai Komunis Indonesia, Partai Sosialis, Partai Buruh Indonesia, SOBSI dan Pesindo. Konflik ini dimulai pada tanggal 18 September 1948 di Madiun, Jawa Timur, dan berakhir tiga bulan kemudian ketika sebagian besar pemimpin dan anggota FDR ditahan dan dieksekusi oleh pasukan TNI.

5.Berdasarkan keputusan kepala staff Angkatan Udara No.76 Tahun 1952. Tanggal 17 Agustus 1952 nama pangkalan udara Maguwo diubah menjadi pangkalan udara Adisutjipto. Semenjak tahun 1959 Bandara Adisutjipto dijadikan untuk Akademi Angkatan Udara (AAU) Republik Indonesia .

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stefanus439 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 30 Nov 22