Berikut ini adalah pertanyaan dari aliyaaliyah050711 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
C. Kerjakan soal-soal berikut! Paragraf berikut untuk soal nomor 1-3!Saat memasuki masa pubertas, remaja perempuan membutuhkan perhatian ekstra, terutama asupan makanan. Se- iring perkembangannya, produksi hormon anak perempuan mengalami peningkatan. Peningkatan hormon tersebut mengaki batkan nafsu makan makin bertambah. Jika tidak diperhatikan, nafsu makan berlebih dapat memengaruhi berat badan. Berat badan berlebih dapat mengganggu penampilan mereka.
judul yang tepat untuk paragraf tersebut adalah ,....
judul yang tepat untuk paragraf tersebut adalah ,....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
perkembangan pubertas remaja perempuan
Penjelasan:
sudah tampak jelas diparagraf tersebut tentang mengenai pubertas remaja perempuan.
semangat belajarnya ( ◜‿◝ )♡
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh annisa190120 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 25 Apr 23