1.Sebutkan dua interaksi manusia dengan lingkungan alam pegunungan 2.Sebutkan dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari agustianramdhani2011 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Sebutkan dua interaksi manusia dengan lingkungan alam pegunungan2.Sebutkan dua interaksi manusia dengan lingkungan alam laut
3. interaksi manusia dengan lingkungan persawahan dapat mempengaruhi bidang apa saja
4. Apa manfaat interaksi manusia dengan lingkungan sekitar Sebutkan minimal 3
5. tuliskan interaksi manusia dengan lingkungan sekitar yang kalian temui​
1.Sebutkan dua interaksi manusia dengan lingkungan alam pegunungan 2.Sebutkan dua interaksi manusia dengan lingkungan alam laut 3. interaksi manusia dengan lingkungan persawahan dapat mempengaruhi bidang apa saja 4. Apa manfaat interaksi manusia dengan lingkungan sekitar Sebutkan minimal 3 5. tuliskan interaksi manusia dengan lingkungan sekitar yang kalian temui​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. pemilik perkebunan yang mengawasi pekerja perkebunan teh, yoga dan dwi sedang menikmati pemandangan di pegunungan

2. para nelayan sedang pergi mencari ikan, yanto akan pergi ke Kalimantan dengan menaiki kapal

3. sumber daya alam, pembuatan limbah, perlindungan alam

4. membuat manusia lebih sadar diri agar tidak serakah pada alam dan tidak merusak keseimbangan lingkungan serta menjaga lingkungan

5. pak rt menginformasikan tentang gotong royong membersihkan desa, lala berangkat sekolah dan bertemu dengan budi lalu dia menyapanya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh uhdiyakhusnunn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Apr 23