Berikut ini adalah pertanyaan dari tresnoutomo pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
3.apa hubungan kegiatan ekonomi dengan tingkat kesejahteraan..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Pihak atau orang melakukan kegiatan konsumsi disebut Konsumen {Pemakai akhir}
2. Kebutuhan manusia yg bisa dipenuhi dalam melakukan kegiatan ekonomi adalah:
1. Kebutuhan Primer: Kebutuhan Pokok yang dibutuhkan oleh manusia. kebutuhan manusia terus meningkat menyebabkan ilmu pengetahuan dan teknologi juga semakin meningkat. Kebutuhan pokok manusia adalah Sandang, Pangan, dan Papan
2.kebutuhan Sekunder: Kebutuhan yang tidak menganggu kelangsungan hidup tetapi sangat penting.Contoh: kendaraan pribadi, alat elektronik, hiburan, dan lain".
3. Kebutuhan Tersier: kebutuhan yang identik dengan pemenuhan barang mewah dengan tujuan untuk memenuhi kesenangan pribadi.
Contoh: Pemakaian branded,liburanke luar negeri, kendaraan mewah, dan lain".
3. Hubungan kegiatan ekonomi dengan tingkat kesejahteraan adalah Apabila pertumbuhan ekonomi baik maka tingkat pendapatan masyarakat juga akan meningkat.
Semoga Membantu... Semangat ʕ≧ᴥ≦ʔ
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kumalaintan831 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Aug 23