*** t 23. Para tokoh yang terlibat dalam mempersiapkan kemerdekaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ibnusatyarahman pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

*** t 23. Para tokoh yang terlibat dalam mempersiapkan kemerdekaan Indonesia di antaranya a. Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta, Amir Syarifuddin Harahap b. Ir. Soekarno, W.R. Supratman, Moh. Yamin, Djoko Marsaid C. Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta, Soepomo, Moh. Yamin d. Ir. Soekarno, Soepomo, Kartosoewirjo, Moh. Yamin​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta, Soepomo, Moh. Yamin

Penjelasan:

Tokoh yang terlibat dalam mempersiapkan kemerdekaan Indonesia adalah Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta, Soepomo, dan Moh. Yamin. Mereka berempat termasuk tokoh yang mempunyai julukan The Founding Fathers, yaitu tokoh Indonesia yang memperjuangkan kemerdekaan bangsa Indonesia dan berperan dalam perumusan bentuk atau format negara yang akan dikelola setelah kemerdekaan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BabyGru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22