buat artikel tentang pola kehidupan manusia praksara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari afrizaserlianasanti pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Buat artikel tentang pola kehidupan manusia praksara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pola hunian masa praaksara:

1. Nomaden

Nomaden dapat berarti berpindah-pindah dari suatu tempat ke tempat lain. Nomaden merupakan sebutan untuk bangsa pengembara, yaitu suatu komunitas yang hidup tidak menetap di suatu tempat yang bergantung pada alam.

2.Seminomaden

Seminomaden adalah pola kehidupan berpindah pindah dari suatu tempat ke tempat lain, tetapi disertai dengan kehidupan menetap sementara.

3. Menetap

Kehidupan menetap terjadi akibat perubahan pola hidup dari food gathering menjadi food producing.

Penjelasan:

ya memang itu jawabannya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almukhtarzaftad dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 Jan 23