Berikut ini adalah pertanyaan dari fatihrizkiclp pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Kawasan Industri Kendal, Jawa Tengah, merupakan salah satu kawasan industri yang ada di Indonesia. Luas kawasan industri ini sekitar 2.200 hektare. Hingga bulan Mei 2022, sudah ada sekitar 75 perusahaan yang beroperasi di kawasan industri tersebut. Berdasarkan kondisi lingkungan sekitar, mata pencarian sebagian besar masyarakat di sekitar kawasan industri tersebut adalah ...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
buruh pabrik
Penjelasan:
dengan adanya sekitar 75 perusahaan yang beroperasi di kawasan tersebut, maka banyak masyarakat yang bekerja di perusahaan-perusahaan tersebut adalah sebagai buruh pabrik.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BanuAlAndalus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 01 Apr 23