Sebutkan cakupan kerja sama ASEAN di bidang kebudayaan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari haninhanifah30 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan cakupan kerja sama ASEAN di bidang kebudayaan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) adalah organisasi perkumpulan negara-negara di Asia Tenggara yang beranggotakan 10 negara.

Komite Pengembangan Sosial (Comitte on Social Develpoment atau COSD) adalah komite ASEAN yang bertugas melaksanakan kerja sama dalam bidang sosial dan budaya.

Berikut contoh-contoh kerja sama ASEAN dalam bidang budaya:

Film & Penghargaan Festival Internasional ASEAN (ASEAN International Festival Film & Award atau AIFFA)

Perjanjian Pariwisata ASEAN

Pesta Olahraga SEA Games

Kamp Pemuda ASEAN (ASEAN Youth Camp atau AYC)

Pekan Budaya ASEAN (ASEAN Cultural Week)

Seni Pertunjukan Terbaik ASEAN (ASEAN Best Performing Arts)

Pertunjukan dan Pameran Budaya ASEAN (ASEAN Cultural Show and Exhibition)

Festival Jazz ASEAN (ASEAN Fair and ASEAN Jazz Festival)

Pedalangan ASEAN (ASEAN Puppetry)

Pertukaran Seni dan Budaya

Film & Penghargaan Festival Internasional ASEAN (ASEAN International Festival Film & Award atau AIFFA) merupakan festival seni, budaya, dan film yang dilaksanakan dua tahun sekali.

_SEMOGA MEMBANTU_

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ekaokex1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23