Contoh pidato pendek yang berisi himbauan untuk mengunakan sumber daya

Berikut ini adalah pertanyaan dari rubyfortniteuwu pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Contoh pidato pendek yang berisi himbauan untuk mengunakan sumber daya alam yang ada di lingkungan sekitar dengan penuh tanggung jawab dan menyadarinya sebagai karunia Tuhan yang Maha Esa!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Selamat pagi,

Salam sejahhtera untuk kita semua

Pertama tama marilah kita panjatkan puji dan syukur ke hadiran tuhan yang maha esa atas berkat dan karunianya karena pada hari ini kita dapat berkumpul di tempat ini dengan tidak kurang satu apapun

Tema yang akan saya angkat pagi ini adalah tentang menggunakan sumber daya alam yang ada di sekitar dengan penuh tanggung jawab dan menyadarinya sebagai karunia tuhan yang maha esa

Seharusnya kita bangga sebagai bangsa indonesia karena indonesia memiliki banyak sumber daya alam yang telah di berikan oleh tuhan yang maha esa, Contohnya adalah dengan menjaga sumber daya alam tersebut agar tidak cepat habis

Saya harap pidato singkat yang saya sampaikan dapat berguna untuk kita semua dan saya menghimbau agar kita sama sama menjaga sumber daya alam. Mohon maaf jika ada kata kata yang kurang berkenan, Sekian dari saya dan terima kasih.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ratihkarisma76 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23