Sebutkan arti bentuk interaksi di Sumatera Barat

Berikut ini adalah pertanyaan dari azmaashimah pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan arti bentuk interaksi di Sumatera Barat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Apa itu bentuk interaksi?

Hasil gambar untuk Sebutkan arti bentuk interaksi

Interaksi sosial dalam kehidupan masyarakat dibagi menjadi dua bentuk, yaitu bentuk asosiatif dan disosiatif. Bentuk interaksi sosial asosiatif adalah interaksi sosial yang mengandung bentuk kerjasama di dalamnya. Kerjasama tersebut menjadi timbal balik antara orang perorangan atau kelompok satu dengan yang lainnya.

4 bentuk interaksi sosial asosiatif

1.Kerja sama. Kerja sama adalah usaha bersama antara perorangan atau kelompok untuk mencapai tujuan bersama. ...

2. Akomodasi. Bentuk interaksi sosial asosiatif selanjutnya adalah akomodasi. ...

3. Akulturasi. ...

4. Asimilasi.

Penjelasan:Tujuan interaksi sosial adalah adalah untuk menjalin hubungan baik hubungan pertemanan, persahabatan, maupun hubungan usaha, untuk melakukan dan membangun kerjasama, untuk mendiskusikan suatu hal, untuk melakukan kegiatan perdagangan, dan lain sebagainya.

maksud kalimat sumatera barat maksudnya kayak"menjelaskan dalam bahasa umatera barat?"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh emirarshavin2020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23