Pak Rinto tinggal di Klaten. beliau memanfaatkan aliran sungai yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari tisnayurniati74 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Pak Rinto tinggal di Klaten. beliau memanfaatkan aliran sungai yang jernih untuk membudidayakan ikan nila. dalam waktu 1 bulan, Pak Rinto mampu menghasilkan 2 ton ikan nila. berdasarkan kegiatan yang dilakukan Pak Rinto Apa jenis usaha ekonomi yang dilakukannya ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Produksi

Pak Rinto membudidayakan ikan nila sehingga termasuk produksi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agra707043 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Aug 23