1.letak astronomis semua negara di Asia Selatan,Asia barat daya,dan Asia

Berikut ini adalah pertanyaan dari hendyketaren pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1.letak astronomis semua negara di Asia Selatan,Asia barat daya,dan Asia tengah 2.iklim semua negara di Asia Selatan, Asia barat daya,dan Asia tengah 3.jumlah penduduk semua negara di Asia Selatan, Asia barat daya, dan Asia tengah ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Letak astronomis: 26° LU – 48°LU dan 67°BB – 125° BB. •Letak geografis, kawasan Asia Selatan ini berbatasan dengan Asia Tengah di utara, Asia Timur, di timur, Asia Tenggara di sisi tenggara, Asia Barat di sebelah barat dan dengan Samudra Hindia di sebelah selatan.


Letak astronomis Asia Barat: 26oLU - 48oLU dan 67oBB - 125oBB (Pulau We di ujung utara Pulau Sumatra terletak pada 950 -45’BT)

Letak astronomis: 26° LU – 48°LU dan 67°BB – 125° BB. Kawasan Asia Selatan ini berbatasan dengan Asia Tengah di utara, Asia Timur, di timur, Asia Tenggara di sisi tenggara, Asia Barat di sebelah barat dan dengan Samudra Hindia di sebelah selatan.  


2. Asia Selatan : Iklim Tropis dapat dijumpai di wilayah Asia yang terletak di garis khatulistiwa. Iklim tropis memiliki curah hujan yang cukup tinggi dan memiliki temperatur udara yang relatif tinggi pula (panas).


Asia Barat

Iklim darat terdapat di wilayah Gurun Gobi dan Timur Tengah atau di Asia Barat. Ada dua jenis iklim darat, yakni iklim kontinental dan iklim gurun.


Asia Tengah

Kawasan ini beriklim kontinental. Musim panas bakal sangat panas dan musim dingin bakal sangat dingin


3. Asia Selatan merupakan salah satu kawasan yang terpadat penduduknya di dunia. Sekitar 1,6 miliar jiwa tinggal di kawasan ini sekitar seperempat dari seluruh penduduk dunia.

Asia Barat memiliki jumlah populasi penduduknya kurang lebih sekitar 313.428 juta jiwa.


Asia Tengah Lebih dari 80 juta manusia tinggal di Asia Tengah, ±2% dari jumlah populasi Asia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mpit7394 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Oct 22