sebutkan penyebab terjadinya peristiwa Bandung Lautan Api

Berikut ini adalah pertanyaan dari mangaseppurnama pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan penyebab terjadinya peristiwa Bandung Lautan Api

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

penyebab terjadinya peristiwa Bandung Lautan Api pada tanggal 24 Maret 1946

Bandung akan dijadikan salah satu pusat militer sekutu di Jawa Barat

Sekutu memerintahkan dan menuntut agar polisi dan Tentara Keamanan Rakyat agar menyerahkan seluruh senjata kepada sekutu

Adanya ultimatum dari sekutu agar Bandung dikosongkan dari penduduk termasuk pasukan bersenjata

Jebolnya bendungan Sungai Cikapundung, berakibat banjir besar di Bandung. Latar belakang bencana jebolnya tanggul Sungai Cikapundung dikaitkan dengan aksi teror NICA sehingga menimbulkan amarah dari rakyat

Ultimatum kedua dari sekutu supaya TRI(Tentara Keamanan Indonesia) secepatnya meninggalkan kota Bandung.

RANDOM TOPIK

#followelsa

[maaf kalau ngetiknya lama]

penyebab terjadinya peristiwa Bandung Lautan Api pada tanggal 24 Maret 1946 •Bandung akan dijadikan salah satu pusat militer sekutu di Jawa Barat•Sekutu memerintahkan dan menuntut agar polisi dan Tentara Keamanan Rakyat agar menyerahkan seluruh senjata kepada sekutu•Adanya ultimatum dari sekutu agar Bandung dikosongkan dari penduduk termasuk pasukan bersenjata•Jebolnya bendungan Sungai Cikapundung, berakibat banjir besar di Bandung. Latar belakang bencana jebolnya tanggul Sungai Cikapundung dikaitkan dengan aksi teror NICA sehingga menimbulkan amarah dari rakyat•Ultimatum kedua dari sekutu supaya TRI(Tentara Keamanan Indonesia) secepatnya meninggalkan kota Bandung.RANDOM TOPIK#followelsa[maaf kalau ngetiknya lama]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yyelsa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jul 21