tuliskan tentang alam yang terdapat pada pulau pulau berikut nama

Berikut ini adalah pertanyaan dari fadilefendi005 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan tentang alam yang terdapat pada pulau pulau berikutnama pulau
Jawa
gunung
sungai
dataran rendah


Sumatra
gunung
sungai
dataran rendah

kalimantan
gunung
sungai
dataran rendah

Sulawesi
gunung
sungai
dataran rendah


papua
gunung
sungai
dataran rendah

bali
gunung
sungai
dataran rendah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Jawa

gunung: Gunung Merapi,Gunung Semeru

sungai: Bengawan Solo

dataran rendah:dataran rendah Semarang, dataran rendah Madiun

2.Sumatra

gunung: Gunung Leuser,Gunung Kerinci

sungai: Sungai Alas,Batang Hari,Sungai Kampar

dataran rendah:Asahan,Muaro Jambi

3.Kalimantan

gunung: Bukit Raya,Gunung Halau Halau

sungai: Sungai Jelai,Sungai Kapuas

dataran rendah:Dataran Rendah Kuala Kapuas, Dataran Rendah Ketapang, dan Dataran Rendah Selor.

4.Sulawesi

gunung:Gunung Klabat,Latimojong

sungai:

Sungai Bongka.

Sungai Kalaena.

Sungai Karama.

Sungai Lariang.

Sungai Palu.

Sungai Poso.

dataran rendah:Dataran Rendah Maros, Pangkep, Barru, Parepare.

5.Papua

gunung:Puncak Jayawijaya,Bukit Teletubbies

sungai:Sungai Mamberamo,Sungai Digul.

dataran rendah:Dataran Rendah Pesisir Arafura.

Dataran Rendah Pesisir Trans-Fly.

Dataran Rendah Pesisir Barat Laut Papua.

6.Bali

gunung:Gunung Agung,Gunung Batur

sungai:Jeh Agung,Sungai Telaga Waja,Sungai Petanu

dataran rendah:dataran rendah Buleleng, Tabanan, Gianyar, Batur, dan Buyan

Penjelasan:

Bila ada yg salah saya mohon maaf yaa

❤️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KartikaApriliaAminda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Nov 22