Berikut ini adalah pertanyaan dari naynaynar pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Gambar 1 Kenampakan bawah laut/laut, SDA nya garam, ikan, Tumbuhan laut (contoh rumput laut), Terumbu karang, mutiara
Gambar 2 Kenampakan hutan, SDA nya pohon, rumput, buah buahan, hewan, air, tanaman obat
Gambar 3 Perkebunan (digambar menunjukkan perkebunan teh) klo perkebunan pada umumnya karet, kopi, tembakau, teh, jati. Klo perkebunan teh (spesifik sesuai pada gambar) SDA yg dihasilkan nya teh, air.
Gambar 4 Kenampakan Sungai SDA nya pasir, ikan, air, arus, batu.
Gambar 5 Kenampakan Gunung SDA nya batuan, pasir, tumbuhan(pohon, hasil kebun)
Gambar 6 Kenampakan perkotaan SDA nya pohon jambu, pohon mangga, pohon mahoni, pohon petai cina dll tanaman yang biasa di tanam di perkotaan. Tetapi di perkotaan lebih sering di bidang industri/perkotaan
Penjelasan:
maaf jika salah, semoga membantu
fighting!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jaeminnaleo13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Jul 21