apa yang dimaksud dengan mengembun!tuliskan contohnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuariantari pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa yang dimaksud dengan mengembun!tuliskan contohnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Mengembun adalah kejadian dimana perubahan wujud benda gas menjadi bena yang cair. Berikut beberapa contoh dari mengembun:

  1. Awan berupa gas yang mencair menjadi hujan. Hujan bukan berasal dari langit namun dari awan yang berupa gas menjadi cair. Gas awan mencair menjadi hujan. Awan berasal dari penguapan air menjadi awan yang berupa gas.
  2. Bernapas ke kekaca dan cermin akan mengeluarkan gas yang akan membuat permukaan kaca menjadi berembun basah. Napas manusia yang berasal dari paru-paru yang mana paru-paru memiliki suhu yang hangat sehingga ketika dihembuskan akan mencair.
  3. Minuman dingin yang mengeluarkan gas akan ada air-air berembun disisi wadah minuman tersebut. Hal tersebut termasuk mengembun dikarenakan minuman dingin mengeluarkan gas yang akan berubah menjadi air disisi wadah tersbeut.

Pembahasan

Mengembun merupakan salah satu perubahan wujud benda dari gas menjadi cair. Mengembun biasa terjadi dikarenakan gas yang mengeluarkan suhu panas tertentu sehingga akan berubah menjadi cair.

Pelajari lebih lanjut

  1. Dasar umum tentang perubahan wujud benda yomemimo.com/tugas/7970397
  2. Perbedaan-perbedaan antara perubahan bentuk dengan perbandingan perubahan wujud benda yomemimo.com/tugas/15611968
  3. Beberapa perubahan wujud benda yomemimo.com/tugas/408583

Detail jawaban

Kelas: 4

Mapel: Sains

Bab: Sifat dan Perubahan Wujud Benda

Kode: 4.4.6

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 Oct 17