Berikut ini adalah pertanyaan dari zahrag2320 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Terima kasih
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Air Melewati Proses penguapan (Evaporasi), kemudian terjadi pengendapan dan membentuk Awan (Kondensasi). Awan yang jenuh dengan uap air menurunkan hujan (Presipitasi)
2. Air selalu tetap jumlahnya karena melalui perputaran siklus yang disebut siklus hidrologi
3. a. Uap Air, Evaporasi
3. b. Uap Air, Kondensasi
3. c. Titik" Air, Presipitasi
4.
a. Salju dimulai dengan uap air di awan. suhu udara dan awan yang sangat dingin mengubah uap air menjadi kristal es. kristal es di awan bersatu menjadi kepingan salju saat suhu rendah dan terdapat kelembapan di atmosfer
b. Pembekuan, dari cair ke padat
c. Daerah dengan iklim subtropis yang memiliki empat musim, ataupun beberapa tempat di daerah subtropis yang memiliki ketinggian tertentu seperti Pegunungan Jayawijaya
Penjelasan:
itu yang aku tahu, semoga benar ya!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DaichiSawamura dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Jun 21