apa itu iklim tropis kathulistiwa?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari swzff34 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa itu iklim tropis kathulistiwa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Iklim tropis (tropical climate) adalah iklim di zona khatulistiwa yang memiliki suhu tinggi sepanjang tahun, ditandai dengan tidak adanya musim dingin.

Kawasan beriklim tropis ada di belahan Bumi utara dan selatan melalui garis isoterm. Merupakan garis penghubung antartempat yang memiliki temperatur rata-rata sama di periode tertentu.

Iklim tropis terdiri atas banyak ekosistem. Mulai dari kawasan gurun hingga hutan hujan tropis.

Ekosistem ini dibedakan berdasarkan curah hujan wilayah tersebut. Misalnya hutan tropis punya curah hujan lebih tinggi dibanding daerah gurun.

Penjelasan:

Maaf klo salah...

Kalau benar, tolong jadikan jawaban tercerdas...

makasih (. ❛ ᴗ ❛.)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kandarasanti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Nov 22