apa yang akan terjadi jika tidak ada penghijauan?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nafiljusuf2506 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa yang akan terjadi jika tidak ada penghijauan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pencemaran Udara Meningkat

Dampak buruk kurangnya penghijauan di kota yang pertama adalah menyebabkan pencemaran udara meningkat. Jalanan di kota akan dipenuhi dengan asap kendaraan bermotor sehingga kadar karbondioksida menjadi sangat tinggi. Selain itu akan diperparah dengan asap pabrik yang didirikan di pusat kota.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chiarazhaay dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22