Tolong dijawab besok mau dikumpulkan #no ngasal#ngasal report#jawab semuanya kalo

Berikut ini adalah pertanyaan dari kukulkas310 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong dijawab besok mau dikumpulkan#no ngasal
#ngasal report
#jawab semuanya kalo gk bisa gk ush jawab​
Tolong dijawab besok mau dikumpulkan #no ngasal#ngasal report#jawab semuanya kalo gk bisa gk ush jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Garis khatulistiwa/ disebut juga Garis Equator

2. Dalam geografi, garis lintang adalah garis khayal yang digunakan untuk menentukan lokasi di Bumi terhadap garis khatulistiwa. Posisi lintang biasanya dinotasikan dengan simbol huruf Yunani φ. Posisi lintang merupakan penghitungan sudut dari 0° di khatulistiwa sampai ke +90° di kutub utara dan -90° di kutub selatan. Ko-lintang adalah tambahan dari lintang.

3. Terdapat di kota Pontianak.

4. Pulau Jawa berada disebelah... Selatan... garis khatulistiwa.

5. Garis bujur adalah sebuah garis imajiner yang berbentuk lurus. Garis ini menghubungkan antara bumi dari kutub utara sampai kutub selatan. Garis bujur ini bentuknya mengikuti bentuk bumi yang bulat, sehingga garis bujur mempunyai besaran 360 derajat.

Garis bujur juga terdiri dari dua garis, yaitu bujur barat dan bujur timur. Garis bujur barat terletak di sebelah barat Greenwich dan garis bujur timur terletak di sebelah timur Greenwich.

Sebenarnya tidak ada patokan khusus yang menjelaskan dasar penetapan bujur barat dan bujur timur. Namun berdasarkan Konferensi Meridian Internasional yang digelar di kota Greenwich Inggris pada 1884 Greenwich ditetapkan sebagai meridian utama universal atau disebut juga titik nol bujur.

Jarak kedua garis bujur dari Greenwich sampai pada batas 180 derajat. Pada jarak itu, bujur barat dan bujur timur kembali bertemu. Pada perkembangannya, garis bujur inilah yang dijadikan patokan dalam menentukan waktu di berbagai belahan dunia.

A. Letak astronomis merupakan letak suatu daerah berdasarkan posisi garis lintang dan garis bujur. Garis lintang adalah garis-garis yang melingkari permukaan Bumi secara melintang.

Sementara garis bujur merupakan garis yang menghungkan kutub utara dan kutub selatan. Bentuk garis bujur adalah vertikal.

Letak astronomis Indonesia secara detail berada di antara 6°LU (Lintang Utara)-11°LS (Lintang Selatan) dan 95°BT (Bujur Timur)-141°BT (Bujur Timur).

Berdasarkan letak astronomi tersebut berdampak atau berpengaruh bagi wilayah Indonesia.

B. Iklim tropis

Iklim tropis adalah iklim yang terdiri dari 2 musim saja yaitu kemarau dan hujan. Perbedaan di dunia berdasarkan iklim-iklim dilihat dari letak geografis dari negara tersebut. Indonesia masuk dalam negara beriklim tropis karena letak geografisnya yang masuk ke dalam garis khatulistiwa yang dinyatakan sebagai negara berikliim tropis.

Alasan Mengapa Indonesia Termasuk Negara Beriklim Tropis dan Pengaruhnya

Banyaknya Keanekaragaman Hayati

Pada tanggal 29 Juni diperingati sebagai hari tropis sedunia. Bukan hanya negara Indonesia memiliki iklim tropis melainkan negara lain juga. Semua negara yang berada di negara Asia masuk ke dalam kategori negara beriklim tropis. Daerah yang masuk dalam iklim tropis memiliki luas kira-kira 40% dari total luas permukaan di dunia. Hal tersebut membuat daerah-daerah yang masuk ke dalam iklim tropis memiliki keanekaragaman hayati yang beragam.

Berdasarkan curah hujannya, iklim tropis di dunia dibagi menjadi 3 kategori, yaitu iklim hutan hujan tropis, iklim monsun tropis dan iklim sabana tropis. Mayoritas wilayah Indonesia berada pada iklim hutan hujan tropis. Hal tersebut dapat dilihat dari beberapa hal contohnya adalah memiliki pohon yang tinggi dan lebat dan memiliki kelembaban udara yang tinggi. Secara horizontal, letak Indonesia yang berada pada bumi, membuat Indonesia dipengaruhi oleh 3 iklim yaitu: iklim laut, iklim tropis dan iklim musim.

Sumber Daya Alam Yang Melimpah

Indonesia yang masuk dalam iklim tropis dapat dilihat dari berbagai macam sumber daya alam yang terkandung di dalamnya. Sebagai negara yang masuk iklim tropis tentu flora di Indonesia tumbuh dan berkembang sebagaimana mestinya, hal tersebut karena Indonesia memiliki 2 musim yang stabil.

Selain itu, dengan berada di kawasan beriklim tropis membuat Indonesia mendapatkan sinar matahari di sepanjang tahun. Dengan mendapatkan sinar matahari sepanjang tahun membuat Indonesia dapat melakukan aktifitas sehari-harinya sebagai negara maritim dan negara kepulauan untuk mengelola berbagai macam sumber daya alam yang ada.

Letak Geografis

Selain dapat dilihat dari sumber daya alamnya, Indonesia sebagai negara iklim tropis dapat dilhat dari letak geografisnya. Letak geografis Indonesia yang berada pada diantara 6 – 11 derajat lintang utara dan lintang selatan dan 95 – 141 derajat bujur timur menyebabkan Inonesia beriklim tropis.

Indonesia yang berada di iklim tropis menyebabkan Indonesia memiliki tingkat curah hujan yang cukup tinggi dan tingkat curah hujan yang rendah. Kita tahu, bahwa Indonesia terletak diantara dua benua besar yaitu Asia dan Australia yang menjadi perlintasan arah angin setiap setengah tahun sekali atau 6 bulan sekali dalam setahun. Hal tersebut membuat Indonesia memiliki pergantian musim yaitu musim hujan dan musim kemarau.

Itulah beberapa alasan kenapa Indonesia termasuk negara beriklim tropis. Semoga bisa membantu kamu dalam menjelaskan mengapa Indonesia termasuk negara beriklim tropis ya!

Jawaban:1. Garis khatulistiwa/ disebut juga Garis Equator2. Dalam geografi, garis lintang adalah garis khayal yang digunakan untuk menentukan lokasi di Bumi terhadap garis khatulistiwa. Posisi lintang biasanya dinotasikan dengan simbol huruf Yunani φ. Posisi lintang merupakan penghitungan sudut dari 0° di khatulistiwa sampai ke +90° di kutub utara dan -90° di kutub selatan. Ko-lintang adalah tambahan dari lintang.3. Terdapat di kota Pontianak. 4. Pulau Jawa berada disebelah... Selatan... garis khatulistiwa. 5. Garis bujur adalah sebuah garis imajiner yang berbentuk lurus. Garis ini menghubungkan antara bumi dari kutub utara sampai kutub selatan. Garis bujur ini bentuknya mengikuti bentuk bumi yang bulat, sehingga garis bujur mempunyai besaran 360 derajat.Garis bujur juga terdiri dari dua garis, yaitu bujur barat dan bujur timur. Garis bujur barat terletak di sebelah barat Greenwich dan garis bujur timur terletak di sebelah timur Greenwich.Sebenarnya tidak ada patokan khusus yang menjelaskan dasar penetapan bujur barat dan bujur timur. Namun berdasarkan Konferensi Meridian Internasional yang digelar di kota Greenwich Inggris pada 1884 Greenwich ditetapkan sebagai meridian utama universal atau disebut juga titik nol bujur.Jarak kedua garis bujur dari Greenwich sampai pada batas 180 derajat. Pada jarak itu, bujur barat dan bujur timur kembali bertemu. Pada perkembangannya, garis bujur inilah yang dijadikan patokan dalam menentukan waktu di berbagai belahan dunia.A. Letak astronomis merupakan letak suatu daerah berdasarkan posisi garis lintang dan garis bujur. Garis lintang adalah garis-garis yang melingkari permukaan Bumi secara melintang.Sementara garis bujur merupakan garis yang menghungkan kutub utara dan kutub selatan. Bentuk garis bujur adalah vertikal.Letak astronomis Indonesia secara detail berada di antara 6°LU (Lintang Utara)-11°LS (Lintang Selatan) dan 95°BT (Bujur Timur)-141°BT (Bujur Timur).Berdasarkan letak astronomi tersebut berdampak atau berpengaruh bagi wilayah Indonesia.B. Iklim tropisIklim tropis adalah iklim yang terdiri dari 2 musim saja yaitu kemarau dan hujan. Perbedaan di dunia berdasarkan iklim-iklim dilihat dari letak geografis dari negara tersebut. Indonesia masuk dalam negara beriklim tropis karena letak geografisnya yang masuk ke dalam garis khatulistiwa yang dinyatakan sebagai negara berikliim tropis.Alasan Mengapa Indonesia Termasuk Negara Beriklim Tropis dan PengaruhnyaBanyaknya Keanekaragaman HayatiPada tanggal 29 Juni diperingati sebagai hari tropis sedunia. Bukan hanya negara Indonesia memiliki iklim tropis melainkan negara lain juga. Semua negara yang berada di negara Asia masuk ke dalam kategori negara beriklim tropis. Daerah yang masuk dalam iklim tropis memiliki luas kira-kira 40% dari total luas permukaan di dunia. Hal tersebut membuat daerah-daerah yang masuk ke dalam iklim tropis memiliki keanekaragaman hayati yang beragam.Berdasarkan curah hujannya, iklim tropis di dunia dibagi menjadi 3 kategori, yaitu iklim hutan hujan tropis, iklim monsun tropis dan iklim sabana tropis. Mayoritas wilayah Indonesia berada pada iklim hutan hujan tropis. Hal tersebut dapat dilihat dari beberapa hal contohnya adalah memiliki pohon yang tinggi dan lebat dan memiliki kelembaban udara yang tinggi. Secara horizontal, letak Indonesia yang berada pada bumi, membuat Indonesia dipengaruhi oleh 3 iklim yaitu: iklim laut, iklim tropis dan iklim musim.Sumber Daya Alam Yang MelimpahIndonesia yang masuk dalam iklim tropis dapat dilihat dari berbagai macam sumber daya alam yang terkandung di dalamnya. Sebagai negara yang masuk iklim tropis tentu flora di Indonesia tumbuh dan berkembang sebagaimana mestinya, hal tersebut karena Indonesia memiliki 2 musim yang stabil.Selain itu, dengan berada di kawasan beriklim tropis membuat Indonesia mendapatkan sinar matahari di sepanjang tahun. Dengan mendapatkan sinar matahari sepanjang tahun membuat Indonesia dapat melakukan aktifitas sehari-harinya sebagai negara maritim dan negara kepulauan untuk mengelola berbagai macam sumber daya alam yang ada.Letak GeografisSelain dapat dilihat dari sumber daya alamnya, Indonesia sebagai negara iklim tropis dapat dilhat dari letak geografisnya. Letak geografis Indonesia yang berada pada diantara 6 – 11 derajat lintang utara dan lintang selatan dan 95 – 141 derajat bujur timur menyebabkan Inonesia beriklim tropis.Indonesia yang berada di iklim tropis menyebabkan Indonesia memiliki tingkat curah hujan yang cukup tinggi dan tingkat curah hujan yang rendah. Kita tahu, bahwa Indonesia terletak diantara dua benua besar yaitu Asia dan Australia yang menjadi perlintasan arah angin setiap setengah tahun sekali atau 6 bulan sekali dalam setahun. Hal tersebut membuat Indonesia memiliki pergantian musim yaitu musim hujan dan musim kemarau.Itulah beberapa alasan kenapa Indonesia termasuk negara beriklim tropis. Semoga bisa membantu kamu dalam menjelaskan mengapa Indonesia termasuk negara beriklim tropis ya!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmathidayat2597 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21