Berikut ini adalah pertanyaan dari rasyaaca0683 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. perbedaan rotasi dan revolusi bumi adalah Rotasi bumi menyebabkan bagian bumi yang berhadapan dengan matahari mendapatkan sinar dan mengalami siang hari. Sementara di sisi sebaliknya, bagian bumi membelakangi matahari dan tidak mendapatkan sinar. Kita menyebutnya sebagai malam. Sedangkan revolusi bumi adalah perputaran bumi terhadap matahari.
2. akibat dari rotasi bumi adalah
➡Terjadinya Siang dan Malam.
➡ Gerak Semu Harian Matahari.
➡Perbedaan Waktu.
➡Perbedaan Percepatan Gravitasi Bumi.
➡Pembelokan Arah Arus Laut.
3. dampak yang ditimbulkan dari pergerakan bumi mengelilingi matahari adalah
- perubahan musim
- gerak semu harian matahari
- lama waktu antara siang dan malam
4. karena matahari munculnya dari timur ke barat otomatis matahari lebih dulu menyinari bagian timur
5. prosesnya yaitu
Ketika bumi terkena paparan sinar matahari, akan mengalami siang hari. Begitu sebaliknya, saat bagian bumi membelakangi arah matahari, maka akan mengalami malam.
#follow yaa
smoga membantu:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selvinadwirahmawati dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Jun 21