tolong bantuu jawabb1. Jelaskan proses penghantaran rangsang melalui akson!

Berikut ini adalah pertanyaan dari shaffanur17 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong bantuu jawabb1. Jelaskan proses penghantaran rangsang melalui akson!
2. Jelaskan proses penghantaran rangsang melalui sinapsis! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penghantaran Impuls melalui Sinapsis

Setelah impuls melewati akson, impuls akan tiba di ujung akson. Impuls akan dilanjutkan ke sel saraf lain melalui sinapsis.

Bila impuls sampai pada ujung neuron, vesikula bergerak dan melebur dengan membran pra-sinapsis. Kemudian vesikula melepaskan neurotransmitter berupa asetilkolin. Neurontransmitter adalah suatu zat kimia yang dapat menghantarkan impuls dari neuron pra-sinapsis ke post-sinapsis.

Asetilkolin kemudian berdifusi melewati celah sinapsis dan menempel pada reseptor yang terdapat pada membran post-sinapsis. Penempelan asetilkolin pada reseptor menimbulkan impuls pada sel saraf berikutnya. Bila asetilkolin sudah melaksanakan tugasnya maka akan diuraikan oleh enzim asetilkolinesterase yang dihasilkan oleh membran post-sinapsis. Impuls yang diterima reseptor akan dihantarkan ke otak dalam hitungan detik.

Penjelasan :

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sellaoktaviana35 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21