20. Berikut ini adalah ciri-ciri lagu dengan tangganada diatonis minor,

Berikut ini adalah pertanyaan dari arsalmulia pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

20. Berikut ini adalah ciri-ciri lagu dengan tangganada diatonis minor, yaitu...
a Bersifat gembira
b. Cenderung semangat
c. Diawali dan diakhin nada do
d Dapat diawali nada mi dan diakhiri nada ia
21. Lagu bertempo moderato dinyanyikan secara
a Cepat sekali c Cukup lambat
b. Lambat sekali d. Sedang agak cepat
22 Tari Golek Menak ditarikan secara
a. Tunggal putra
b. Tunggal puto
c. Berpasangan putra-putra
d. Berpasangan put-putri
23. Eko menonton pertunjukan tar Para penan
membentuk gans-garis indah saat menari.
Garis-gans di lantai yang dibentuk oleh penan
disebut
a. Properti C Ekspresi
b. Pola lantai d. Pola tan
24. Tan Legong menggunakan properti berupa
a Selendang c. Kipas
b. Kipas
d Lilin
25 Manfaat dan festival yakni kecuali.
a. Mendapatkan uang
b. Menumbuhkan rasa bangga
c. Mendapatkan kebanggaan dan sombong
d Mendorong kreatifitas dan berkarya
26. Pola lantai dalam karya tari disesuaikan
dengan
a Busana, tata rias, dan panggung
b Panggung properti dan tata rias
c. Tata lampu, busana dan gerak
d. Jumlah penari, gerak tari dan tempat
pertunjukan
27 Yang tidak termasuk tarian dan Bali adalah
a Tari kecak c. Tari pendet
b. Tari legong
d Tari piring
28. Tari piring ditarikan secara
a Berpasangan putra-putri
b. Berpasangan putra-putra
c. Berpasangan putri-putri
d Berkelompok putra-putra
29 Perhatikan pasangan alat dan bahan untuk
membuat patung!
i Pahat dan kayu
il Pahat dari plastisin
Butsir dan mammer
iv Butsir dan tanah liat
a dan u
ci dan i
b. 3 dan IV d idan iv​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

20 d

21. d sedang agak cepat

22.d berpasang pasangan putri dan putri

23. b pola lantai

24. b kipas

25. antara A sama c

26. d

27. D tari piring

28. a

tari piring itu penarinya terdiri dari laki laki dan perempuan yang komposisinya seimbang

29. alat membuat patung

  • butsir
  • meja putar
  • pahat palu atau martil
  • cetakan
  • sendok aduk

bahan membuat patung

  • dari batu
  • kayu
  • besi (sebangsa logam kuningan dll)
  • kertas
  • kaca
  • tanah liat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh permatassari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Jun 21