caltex berasal dari negara mana?

Berikut ini adalah pertanyaan dari rantiprihartini pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Caltex berasal dari negara mana?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Negara asal Caltex adalah Amerika Serikat.

Hai teman-teman BrainlyLovers!!!... Sekarang kita akan membahas Caltex. Selamat belajar...!!!  

Pembahasan

Awalnya Caltex berdiri dengan nama California Texas Oil Company pada tahun 1963, sebuah usaha bersama antara The Texas Company (atau lebih dikenal dengan nama Texaco) dan Standard Oil of California (atau lebih dikenal dengan nama Chevron). Pada tahun 1968 Caltex merubah nama menjadi Caltex Petroleum Corporation. Chevron dan Texaco bergabung pada tahun 2001 menjadi ChevronTexaco, dan pada tahun 2005 berubah menjadi Chevron. Caltex tetap masih menjadi salah satu nama merek internasionalnya.

Produknya:

   1.Bahan Bakar

a. Petrol

• Regular Unleaded (91 oktan)

• Bio E10 Unleaded (91 oktan dengan 10% etanol)

• Vortex Premium (95/96 oktan)

• Vortex 98 (98 oktan)

Bahan bakar Bio E10 Unleaded sangat sedikit ditemui di stasiun pengisian.

b. Diesel

• Diesel

• New Generation Diesel (2% biodiesel)

• Vortex Diesel (premium diesel)

Setiap stasiun pengisian hanya menjual salah satu dari 3 produk tersebut.

c. Autogas

Autogas tersedia di stasiun pengisian tertentu.

     2. Toko swalayan

Stasiun pengisian Caltex juga mendirikan toko swalayan.

Star Mart: Sebuah toko besar yang menjual roti, kopi, pizza dan makanan panas juga barang keperluan dan ATM, beroperasi 24 jam.

Star Shop: Toko yang lebih kecil dari pada toko Star Mart yang menjual barang keperluan dan makanan bungkus dan dengan jam operasi terbatas.

Woolworths: Stasiun pengisian yang menerima penawaran diskon 4 cpl dari Woolworths, dan dibuka toko swalayan bernama Woolworths. Kebanyakan sama seperti Star Mart, tetapi seukuran Star Shop.

Pelajari Lebih Lanjut

1. Kajian tentang letak geografis Amerika Serikat bisa coba cek yomemimo.com/tugas/856855

2. Kajian tentang citra satelit untuk indraja milik Amerika Serikat bisa coba yomemimo.com/tugas/3078974

3. Kajian tentang tingkat pertumbuhan penduduk Amerika Serikat  bisa coba cek yomemimo.com/tugas/3491242

Detail Jawaban

Kelas : 9

Mata Pelajaran : IPS

Bab 7 : Perdagangan Internasional  

Kode : 9.10.2007

Kata Kunci : Amerika Serikat, Caltex, Cevron

Negara asal Caltex adalah Amerika Serikat.Hai teman-teman BrainlyLovers!!!... Sekarang kita akan membahas Caltex. Selamat belajar...!!!  PembahasanAwalnya Caltex berdiri dengan nama California Texas Oil Company pada tahun 1963, sebuah usaha bersama antara The Texas Company (atau lebih dikenal dengan nama Texaco) dan Standard Oil of California (atau lebih dikenal dengan nama Chevron). Pada tahun 1968 Caltex merubah nama menjadi Caltex Petroleum Corporation. Chevron dan Texaco bergabung pada tahun 2001 menjadi ChevronTexaco, dan pada tahun 2005 berubah menjadi Chevron. Caltex tetap masih menjadi salah satu nama merek internasionalnya.Produknya:    1.Bahan Bakara. Petrol•	Regular Unleaded (91 oktan)•	Bio E10 Unleaded (91 oktan dengan 10% etanol)•	Vortex Premium (95/96 oktan)•	Vortex 98 (98 oktan)Bahan bakar Bio E10 Unleaded sangat sedikit ditemui di stasiun pengisian.b. Diesel•	Diesel•	New Generation Diesel (2% biodiesel)•	Vortex Diesel (premium diesel)Setiap stasiun pengisian hanya menjual salah satu dari 3 produk tersebut.c. AutogasAutogas tersedia di stasiun pengisian tertentu.      2. Toko swalayanStasiun pengisian Caltex juga mendirikan toko swalayan.Star Mart: Sebuah toko besar yang menjual roti, kopi, pizza dan makanan panas juga barang keperluan dan ATM, beroperasi 24 jam.Star Shop: Toko yang lebih kecil dari pada toko Star Mart yang menjual barang keperluan dan makanan bungkus dan dengan jam operasi terbatas.Woolworths: Stasiun pengisian yang menerima penawaran diskon 4 cpl dari Woolworths, dan dibuka toko swalayan bernama Woolworths. Kebanyakan sama seperti Star Mart, tetapi seukuran Star Shop.Pelajari Lebih Lanjut1. Kajian tentang letak geografis Amerika Serikat bisa coba cek https://brainly.co.id/tugas/8568552. Kajian tentang citra satelit untuk indraja milik Amerika Serikat bisa coba https://brainly.co.id/tugas/30789743. Kajian tentang tingkat pertumbuhan penduduk Amerika Serikat  bisa coba cek https://brainly.co.id/tugas/3491242Detail JawabanKelas : 9Mata Pelajaran : IPSBab 7 : Perdagangan Internasional  Kode : 9.10.2007Kata Kunci : Amerika Serikat, Caltex, Cevron

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh a1m dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 29 May 15