Rumusan pancasila yang di pakai sekarang ini merupakan rumusan pancasila

Berikut ini adalah pertanyaan dari ernestzackyt pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Rumusan pancasila yang di pakai sekarang ini merupakan rumusan pancasila hasil dariA.Sidang BPUPKI, 29 MEI 1945

B.Sidang BPUPKI, 10 JULI 1945

C.Panitia SEMBILAN, 22 JUNI 1945

D.Sidang PPKI, 18 AGUSTUS 1945​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Sidang PPKI, 18 Agustus 1945

Penjelasan:

Ini Dikarenakan pada sidang PPKI 18 Agustus 1945 di sahkan nya UUD 1945 dan dengan otomatis di sahkan pula sila sila pancasila

yang terkandung di dalam UUD 1945 alenia ke 4.

Dan UUD 1945 adalah konstitusi dan pedoman negara pada saat ini, dengan begitu rumusan pancasila yang dipakai sampai sekarang atau saat ini adalah rumusan pada sidang PPKI, 18 Agustus 1945.

maaf kalau salah:) sekian,ini hanya pendapat saya tentang rumusan pancasila yang di pakai sampai saat ini. Trima kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh triirma343 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21