Daerah penambangan batu bara di provinsi Kalimantan tengah adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari bagus9saputro pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Daerah penambangan batu bara di provinsi Kalimantan tengah adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut laporan Dinas Pertambangan dan Energi Provinsi Kalimantan Tengah (2006a), cadangan batubara di wilayah ini tercatat sekitar 3,71 miliar ton, tersebar di beberapa kabupaten seperti Kabupaten Murung Raya, Barito Utara, Barito Timur, Barito Selatan, Kapuas, Gunung Mas, Katingan, Kotawaringin Timur

SEMOGA BERMANFAAT DAN JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febryriski195 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 30 Apr 22