1. Penjajahan merupakan peristiwa yang menyedihkan karena rakyat yang dijajah

Berikut ini adalah pertanyaan dari airanabihamahreen10 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Penjajahan merupakan peristiwa yang menyedihkan karena rakyat yang dijajah mengalami ….A. Pendidikan
B. Penindasan
C. Petualangan
D. Perjuangan
2. Dahulu banyak bangsa Eropa yang ingin menguasai Indonesia, antara lain dikarenakan ….
A. Indonesia mempunyai laut yang luas
B. Indonesia memiliki banyak harta karun di laut
C. Indonesia memiliki teknologi yang maju
D. Indonesia kaya akan rempah-rempah
3. Bangsa-bangsa di bawah ini pernah menjajah Indonesia, kecuali ….
A. Portugis
B. Belanda
C. Rusia
D. Jepang
4. Kedatangan bangsa-bangsa eropa ke Indonesia pada awalnya untuk ….
A. berdagang
B. penelitian
C. mengabdi
D. mencari kerja
5. Bangsa Belanda datang ke Indonesia pada tahun 1596 yang mendarat di Banten dipimpin oleh ….
A. Cornelis de Houtman
B. Vasso Da Gama
C. Pieter Both
D. Jan Pieterszoon
6. Latar belakang bangsa-bangsa eropa melakukan penjelajahan ke Indonesia memiliki semboyan 3G, yaitu ….
A. God, Globe, Glory
B. Gold, Gospel, Glory
C. God, Gospel, Glory
D. God, Gold, Gospel
7. Penjajahan harus dihapuskan di dunia karena ….
A. Menyengsarakan rakyat
B. Membuat banyak negara baru
C. Menimbulkan budaya modern
D. Membuat negara yang dijajah cepat kaya
8. Pemerintahan kolonial Inggris mengangkat Thomas Stamford Rafles sebagai Letnan Gubernur di Indonesia, kemudian ia membuat kebijakan bahwa setiap tanah adalah milik negara. Sehingga setiap rakyat diharuskan untuk ….
A. Menjual sawahnya
B. Membayar pajak
C. Bercocok tanam
D. Membeli tanah
9. Salah satu tokoh Belanda yang menentang adanya tanam paksa adalah ….
A. Van Den Bosch
B. Herman W. Daendels
C. Douwes Dekker
D. Jan Pieterszoon
10. Sultan Ali Mughayat Syah adalah salah satu tokoh yang berhasil membebaskan rakyat dari usaha penguasaan bangsa Portugis di daerah ….
A. Banten
B. Cirebon
C. Tidore
D. Aceh
11. “Penjajahan di atas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan perikeadilan”. Kalimat tersebut tercantum dalam ....
A. Pembukaan UUD 1945 alinea 1
B. Pembukaan UUD 1945 alinea 2
C. Pembukaan UUD 1945 alinea 3
D. Pembukaan UUD 1945 alinea 4

12. VOC merupakan organisasi dagang milik Belanda yang dibentuk pada 20 Maret 1602. Salah satu tujuan pembentukan VOC adalah ....
A. menaklukkan bangsa-bangsa lain di dunia
B. mengembangkan teknologi perkapalan
C. menjalin kerjasama dengan penduduk lokal
D. Melaksanakan monopoli perdagangan rempah-rempah

13. Kerja paksa yang diterapkan pada masa pendudukan Jepang ....
A. Rodi
B. Romusha
C. Tanam paksa
D. Cultuur stelsel

14. Pembuatan jalan raya dari Anyer-Panarukan merupakan kerja paksa zaman Belanda yang diterapkan oleh ....
A. Napoleon Bonaparte
B. Cornelis de Houtman
C. Herman Willem Daendels
D. Thomas Stamford Raffles

15. Raja Kerajaan Aceh yang terkenal sangat gigih melawan Portugis di Aceh adalah ....
A. Sultan Iskandar Muda
B. Sultan Baabullah
C. Teuku Abdul Jalil
D. KH Zainal Mustafa


Tolong bantu jawab Ya ka ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. B. penindasan

2. D. Indonesia kaya akan rempah rempah

3. C. Rusia

4. A. berdagang

5. A. Cornelis de Houtman

6. B. Gold, Gospel, Glory

7. A. Menyengsarakan rakyat

8. B. Membayar pajak

9. A. Van Den Bosch

10. D. Aceh

11. A. Pembukaan UUD 1945 alinea 1

12. A. menaklukkan bangsa-bangsa lain di dunia

13. B. Romusha

14. C. Herman Willem Daendels

15. A. Sultan Iskandar Muda

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eeeeeemmmm dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 27 Apr 22