12. Indonesia menjadi negara penengah antara Moro National Front Liberation

Berikut ini adalah pertanyaan dari ernitaprl pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

12. Indonesia menjadi negara penengah antara Moro National Front Liberation atau yang biasadisingkat MNFL dengan pemerintah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Moro National Front Liberation atau MNFL adalah gerakan separatis orang-orang Muslim di Filipina Selatan. Kata ‘Moro’ berkonotasi negatif yang dikenalkan oleh bangsa Spanyol yang bertujuan untuk mengingatkan pada bangsa Moor yang muslim di Eropa.

Pembahasan

Indonesia menjadi negara penengah antara Moro National Front Liberation atau yang biasa disingkat MNFL dengan pemerintah Filipina.

Pada 1968 terjadi peristiwa yang disebut Tragedi Jabidah, yaitu pembantaian remaja Muslim di Pulau Corregidor. Tragedi ini mendorong tokoh politik Islam Filipina, Nur Misuari, untuk mendirikan organisasi yang memperjuangkan nasib Muslim Moro, yaitu Moro Nationall Liberation Front (MNLF) pada 1971.

Dalam usaha perdamaian antara pemerintah Filipina dengan MNLF, Indonesia adalah berperan sebagai mediator. Untuk mengatasi masalah tersebut, presiden Filipian, Ferdinand Marcos, meminta bantuan kepada Presiden Suharto.

Pada pertengahan 1990-an, Indonesia menengahi permasalahan di Filipinan Selatan dan ditanggapi dengan baik oleh Misuari sebagai ketua MNLF dan Presiden Ramos. Perundingan ini kemudian disebut dengan Final Peace Agreement pada 1966.

Peran Indonesia sebagai penengah konflik tampak pada seminggu pasca penandatanganan perjanjian tersebut, yaitu dilaksanakan pemilu untuk memilih kepala daerah Authono-Alunaza dan Anggaramous Region of Muslim Mindanao (ARMM) dan terpilihlah Nur Misuari sebagai Gubernur ARMM.

Pelajari lebih lanjut

Penjelasan mengenai MNLF pada yomemimo.com/tugas/12583351

Pimpinan gerakan MNLF pada yomemimo.com/tugas/14883628

Bagaimana peran indonesia dalam memfasilitasi penyelesaian konflik di Moro, Filipina pada yomemimo.com/tugas/18754078

--------------------------------

Detail Jawaban

Kelas: SMP

Mapel: IPS

Bab: Gerakan Separatis di Asia Tenggara

Kode: -

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21