4. Mengapa dataran rendah seringberkembang menjadi daerah perkotaanyang padat penduduk?5.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Black77 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

4. Mengapa dataran rendah seringberkembang menjadi daerah perkotaan
yang padat penduduk?
5. Tuliskan dua contoh interaksi manusia
dengan lingkungan yang berpengaruh
pada lingkungan sosial budayanya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4. Karena dataran rendah memiliki tanah yang rata , dan dapat dibangun banyak gedung dengan baik .

5.- Membatik menggunakan pewarna alami dari tumbuh-tumbuhan.

- Menanam padi ketika musim penghujan.

- Reboisasi lahan yang gundul.

- Membersihkan saluran air dari sampah-sampah yang menyumbat.

Penjelasan:

Semoga membantu :)

maaf kalau salah :)

JADIKAN JAWABAN TERBAIK :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh uzkm09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21