Berikut ini adalah pertanyaan dari fikrialfian9158 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Alasan mengapa negara Indonesia lebih cocok dengan bentuk negara kesatuan adalah karena jika Indonesia menjadi bentuk negara federal, maka kehidupan masing-masing wilayah di Indonesia hanya akan berlandaskan ras, suku, dan agama masing-masing wilayah, dan hal tersebut bertentangan dengan nilai-nilai di peristiwa Sumpah Pemuda dan proklamasi kemerdekaan Indonesia.
Pembahasan
Indonesia merupakan sebuah negara kesatuan meskipun di Indonesia sendiri mempunyai bentuk kepulauan, bentuk kepulauan ini menyebabkan Indonesia mempunyai keberagaman ras, suku, dan agama. Sudah sejak dahulu para pahlawan mengimpikan Indonesia yang bersatu, sehingga kita sebagai generasi muda tak boleh lengah dalam menjaga persatuan Indonesia ini, karena dengan adanya persatuan para pahlawan bisa merebut kembali kemerdekaan Indonesia yang sebelumnya direbut oleh penjajah karena Indonesia tidak bersatu. Karena hal-hal tersebutlah yang menyebabkan Indonesia tidak memilih untuk menjadi negara federal dan memilih menjadi negara kesatuan. Negara federal sendiri adalah negara yang dipecah menjadi beberapa bagian dan mempunyai pemerintah pusat.
Pelajari Lebih Lanjut
Tentang negara federal:
Detail Jawaban
Kelas: 5
Mapel: PPKn
Materi: Bab 1 - Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Kode Kategorisasi: 5.9.1
Kata Kunci: Negara Kesatuan, Negara Federal, Sistem Pemerintahan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RadenSoedirman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Jun 21