jelaskan terkaitan antar ruangan dan waktu yang terjadi dengan daerah

Berikut ini adalah pertanyaan dari oliviasifudan2020 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan terkaitan antar ruangan dan waktu yang terjadi dengan daerah satu dengan daerah lain1.) peristiwa banjir ( sebab dan akibat )
2.) terjadinya urbanisasi ( sebab dan akibat )​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

"TERJADINYA URBANISASI":

SEBAB:Alasan orang desa melakukan urbanisasi atau pindah ke kota didasarkan atas beberapa alasan, yaitu: Lahan pertanian yang semakin sempit. Merasa tidak cocok dengan budaya tempat asalnya.Menganggur karena tidak banyak lapangan pekerjaan di desa.

AKIBAT:Peningkatan jumlah penduduk di kota, pengangguran, peningkatan tuna wisma dan tumbuhnya permukiman kumuh, peningkatan kemacetan dan kecelakaan lalu lintas, peningkatan kriminalitas, overpopulation, dan pembengkakan kota (urban sprawl) merupakandampak sosial urbanisasi di kota besar.

PERISTIWA BANJIR:

sebab:Hujan menjadi faktor utama dari penyebab terjadinya bencana alam banjir, terutama hujan deras. Curah hujan tinggi yang mempunyai debit air sekitar 20-100 mm/jam atau hujan lebat yang terjadi di berbagai wilayah di Indonesia, jelas dapat menyebabkan genangan air yang meninggi dan akhirnya banjir

akibat:Hal ini karena, air banjir membawa bakteri, parasit, dan benda-benda tidak higienis lainnya. Akibatnya, manusia bisa mengalami berbagai macam hal berikut, yaitu tenggelam, diare, muntaber, hipotermia (penurunan suhu tubuh di bawah 35 derajat Celcius), demam berdarah, tifus, penyakit kulit, demam, dan Hepatitis A.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh awinawawi175 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Oct 22