Berikut ini adalah pertanyaan dari alfarisqydanis pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Cari...
gisellwangu
27.10.2014
Kimia
Sekolah Menengah Pertama
terjawab • terverifikasi oleh ahli
Jelaskan pengertian membeku,mencair,menguap,mengembun,menyublim,dan deposisi.
berikan masing-masing contoh peristiwa perubahan wujud tersebut.
1
LIHAT JAWABAN
oawkaowkkaw ahli among us :V
Bohong
Kuntul
kevinaltaher avatar
No aku ahli roblox
Sheanshane avatar
Id. FF 649088245
LIHAT KOMENTAR LAINNYA
Masuk untuk menambahkan komentar
Jawaban terverifikasi ahli
4.7/5
973
riniadeoct
Si Hebat
5.5 rb jawaban
52.4 jt orang terbantu
Pengertian dan contohnya adalah :
Membeku adalah perubahan zat cair menjadi zat padat karena pengaruh suhu. Contohnya adalah membekukan air didalam kulkas.
Mencair adalah perubahan zat padat menjadi zat cair. Contohnya adalah mencairnya es di kutub utara dan selatan karena pengaruh suhu.
menguap adalah perubahan zat cair menjadi gas. contohnya adalah pemanasan air akan menghasilkan uap air di tutup wajan.
Mengembun adalah perubahan zat gas menjadi zat cair. Contohnya adalah basahnya dinding gelas bagian luar ketika dituang air es pada gelas.
Menyublim adalah perubahan zat padat menjadi gas tanpa melalui perubahan menjadi zat cair terlebih dahulu. Contohnya adalah saat kapur barus berubah menjadi gas disebabkan karena pengaruh suhu.
Dekomposisi adalah proses penguraian zat yang lebih kompleks menjadi lebih sederhana. Contohnya adalah pembusukan.
Pembahasan :
Wujud benda dapat berubah ubah, hal ini dipengaruhi karena suhu. Berikut adalah wujud zat yaitu : terdiri dari padat, gas, cair.
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riskyrara714 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Jun 21