Jelaskan pengertian dari sistem pernapasan manusia dan juga bagian bagian

Berikut ini adalah pertanyaan dari abrar96 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan pengertian dari sistem pernapasan manusia dan juga bagian bagian dari sistem pernapasan manusia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Seperti yang telah disebutkan, sistem pernapasan manusia tak hanya berfungsi untuk menghirup oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida. Cleveland Clinic menjelaskan, organ-organ yang masuk dalam sistem tersebut juga memiliki tugas untuk:

Membantu mengirimkan oksigen ke sel-sel di seluruh bagian tubuh

Membantu untuk mencium sesuatu dan berbicara

Menjaga tingkat kelembapan tubuh

Melindungi saluran udara dari benda-benda asing dan zat berbahaya

Membantu pembuangan limbah dari tubuh berupa gas karbon dioksida

bagian bagian dari sistem pernapasan manusia

Mulut dan hidung: Lubang yang digunakan untuk menarik dan melepaskan udara dalam proses pernapasan.

Sinus: Area berongga di bagian tengkorak kepala yang berfungsi mengatur suhu tubuh dan tingkat kelembapan.

Silia: Rambut kecil di rongga hidung yang bertugas menyaring debu.

Laring (kotak suara): Bagian tubuh yang bisa menghasilkan suara dari pergerakan udara.

Tenggorokan (faring): Tabung yang mengalirkan udara dari mulut atau hidung ke trakea (batang tenggorokan).

Trakea: Bagian yang menghubungkan tenggorokan dengan paru-paru.

Epiglotis: Bagian penutup di ujung trakea, berfungsi agar tidak ada makanan atau minuman yang masuk ke saluran pernapasan.

Penjelasan:

cari yang pokoknya saja biar tidak panjang ya gan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TIMPINTAR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 01 Jan 21