Tari sama berasal dari?

Berikut ini adalah pertanyaan dari idadila197 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Tari sama berasal dari?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Aceh

Penjelasan:

Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, atau Aceh, adalah provinsi asal tari Saman, yakni tari khas Aceh dengan posisi duduk dan menepuk dada, paha dan mengikuti dentuman gendang.

Tari Saman diinvent oleh seorang ulama asal Gayo yaitu Syaikh Saman, hence the name of the dance: Tari Saman.

Tari Saman dilakukan sebagai bagian perayaan hari jadi Nabi Muhammad SAW, juga untuk menyampaikan dakwah, serta pesan moral didalamnya.

Tari Saman ini pernah menjadi highlight, begitu tari tersebut membuka opening ceremony Asian Games 2018 di Stadion Gelora Bung Karno di Jakarta.

_____________

#Jenius - kexcvi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21