Berikut ini adalah pertanyaan dari Sheanshane pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
jawab ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Bagian Tubuh Ikan
Pada ikan dan pada hewan air lainnya pada umumnya bagian tubuh dibagi menjadi 3 bagian yaitu bagian kepala, badan dan ekor. Tetapi, Pada setiap jenis ikan atau pisces dari ukuran 3 bagian tubuh tersebut berbeda-beda tergantung dari jenis ikannya. Adapun organ-organ yang terdapat pada setiap bagian tersebut adalah:
1. Caput atau bagian kepala ikan
Caput atau bagian kepala dimulai bagian dari ujung mulut terdepan hingga ujung operkulum (tutup insang) paling belakang. Organ tubuh yang ada dibagian kepala ini meliputi gigi, mata, insang, mulut, sungut, rahang, cekung hidung, operkulum, jantung dan pada beberapa jenis ikan lainnya terdapat alat pernapasan tambahan dan sebagainya.
2. Truncus atau bagian badan ikan
Truncus atau bagian badan ikan yaitu bagian dari ujung operkulum (tutup insang) paling belakang sampai ke pangkal pangkal awal sirip belakang atau lebih sering dikenal dengan istila sirip dubur. Organ tubuh yang ada pada dibagian badan ini meliputi hati, usus, sirip dada, empedu, sirip punggung, lambung, ginjal, sirip perut, gonad, limpa,gelembung renang, dan sebagainya.
3. Cauda atau bagian ekor ikan
Cauda atau bagian ekor ikan yaitu bagian yang berada dianatar pangkal awal sirip belakang atau sirip dubur sampai dengan ujung erbelakang sirip ekor. Organ tubuh yang ada dibagian ekor ini meliputi sirip ekor, sirip dubur, anus dan pada ikan-ikan tertentu terdapat scute dan finlet dan sebagainya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rachelwijayani36 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21