Kegiatan ekonomi negara Brunei Baitussalam Bertumpu pada sektor pertambangan .

Berikut ini adalah pertanyaan dari andarini2912 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Kegiatan ekonomi negara Brunei Baitussalam Bertumpu pada sektor pertambangan . Apa yang menjadikan sektor pertambangan menjadi tumpuan ekonomi negara tersebut? Jelaskan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karena perekonomian negara Brunei Darussalam bertumpu pada minyak dan gas, mata pencaharian penduduk Brunei Darussalam umumnya berada di bidang layanan jasa ekspor impor dan perindustrian yang mana bergerak pada pertambangan minyak bumi dan gas.

Penjelasan:

maaf kalau salah ya kak semoga membantu jawaban dari saya makasih:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ada20111tapigabuy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Oct 22