1. Lapisan tipis berupa material yang tidak padat bagi hasil

Berikut ini adalah pertanyaan dari dioapisi01 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Lapisan tipis berupa material yang tidak padat bagi hasil pelapukan yang terletak di permukaan bumi dan tempat tumbuhnya tanaman disebut?2. faktor-faktor pembentukan tanah adalah?
3. tanah yang matang ditandai dengan terbentuknya tiga lapisan tanah yaitu?
4. Tahap proses pembentukan tanah terbagi menjadi?
5.kerusakan tanah dapat disebabkan oleh?
6.dampak kerusakan tanah akan mengakibatkan terjadinya?
7.upaya pencegahan kerusakan tanah yaitu?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) litosfer adalah bagian terluar dari bumi yang padat. Litosfer meliputi bagian atas mantel dan kerak bumi, menjadi bagian terluar dari struktur bumi.

Litosfer sendiri lapisan kulit bumi yang tersusun dari batuan dan mineral. Batuan pada litosfer adalah batuan beku, batuan sedimen, dan batuan metamorf.

Litosfer sendiri memegang peranan penting dalam kehidupan tumbuhan. Tanah bisa terjadi jika batuan di litosfer mengalami degradasi, erosi, maupun proses fisika lainnya. Batuan kecil dan pasir bercampur dengan hasil komponen organis makhluk hidup yang kemudian membentuk tanah untuk digunakan tempat hidup berbagai organisme.

2)Faktor Pembentukan Tanah

Hans Jenny (1941) menjelaskan bahwa tanah dalam proses pembentukannya membutuhkan lima faktor, yaitu iklim, organisme, relief (topografi), bahan induk (parent material), dan waktu.

3) jawaban nya :

1. Lapisan Tanah Atas

Merupakan lapisan yang terletak hingga kedalaman 30 cm, sering disebut dengan istilah Top Soil. Pada lapisan ini kaya dengan bahan bahan organik, humus dan menjadikannya sebagai lapisan paling subur sehingga sangat cocok untuk pertumbuhan tanaman berakar pendek

2. Lapisan Tanah Tengah

Terletak tepat dibagian bawah dari top soil dengan ketebalan antara 50 cm hingga 1 meter. Berwarna lebih cerah daripada lapisan diatasnya dan lapisan ini terbentuk dari campuran pelapukan yang terletak di lapisan bawah dengan sisa material top soil yang terbawa air, mengendap sehingga bersifat lebih padat dan sering disebut dengan tanah liat.

3. Lapisan Tanah Bawah

Merupakan lapisan yang mengandung batuan yang mulai melapuk dan sudah tercampur dengan tanah endapan pada lapisan diatasnya atau tanah liat. Pada bagian ini masih terdapat batuan yang belum melapuk dan sebagian sudah dalam proses pelapukan dari jenis batuan itu sendiri dan berwarna sama dengan batuan penyusunnya atau asalnya. Berada cukup dalam dan jarang dapat ditembus oleh akar akar pohon atau tanaman.

4) Pembentukan tanah secara umum dibagi menjadi empat tahap yaitu:

Pelapukan. Batuan yang tersingkap di permukaan bumi akan mengalami pelapukan tanpa merubah susunan kimianya. ...

⇒Pelunakan. ...

⇒Penumbuhan. ...

⇒Penyuburan.

5) Apa saja yang menyebabkan kerusakan kerusakan tanah ??

⇒Pembuangan Limbah. Kegiatan Pertambangan. Penebangan Hutan. Aktifitas Manusia seperti Teknik budi daya yang salah dan pembuangan sampah sembarangan.

6) Apa saja dampak kerusakan tanah?

Dampak Erosi Tanah

Produktifitas tanah menjadi menurun. Unsur hara yang bermanfaat bagi tanaman akan hilang. Karena kehilangan unsur hara kesuburan tanaman juga menurun. Rusaknya struktur tanah.

7) selain dengan menjaga kesuburan tanah dan juga melakukan metode vegetatis, upaya pencegahan kerusakan pada tanah adalah dengan melakukan metode kimia. Metode kimia ini juga banyak disebut sebagai pengawetan pada tanah.

Penjelasan:

Follow kasih bintang loh ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahayu232010 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21