1. saat memakan rumput kuda tak sengaja memakan ulat dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari risno9303 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. saat memakan rumput kuda tak sengaja memakan ulat dan juga semua yang pada yang ada di rumput tersebut Apakah hal tersebut termasuk dalam predasi? Jelaskan jawabanmu!2. Buatlah satu rantai makanan yang terdapat pada ekosistem rawa yang terdiri atas produsen,konsumen I,konsumen II, konsumen III,dan pengurai.

3. Tuliskan dua contoh ekosistem buatan.Buatlah jaring-jaring makanan yang terdapat dalam dalam ekosistem tersebut.

4. Jelaskan hal yang akan terjadi jika konsumen tingkat I hilang dari rantai makanan dalam sebuah ekusistem .

5. Jelaskan interaksi yang terjadi antara makhluk hidup di bawah ini. (gambar:dua monyet)

pls kak tolong di jawab semua
nanti ko follow kalau menjawab semua pertanyaan ok

BYE~~ AND WAITING FOR YOU ANSWER O(≧∇≦)O ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

No. 4. Yang terjadi jika salah satu dari rantai makanan mendadak punah atau hilang adalah keseimbangan ekosistem akan terganggu.

Contoh, bila ular di sawah punah maka populasi tikus akan meningkat. Akibatnya merusak tanaman padi di sawah dan para petani akan merugi.

No. 3. - Jaring-jaring makanan ekosistem sawah terdapat dibawah ini !

Padi – tikus – ular

Padi – tikus – burung elang

Padi – belalang – katak – ular – burung elang - pengurai

Padi – belalang – katak – burung elang - pengurai

Padi – ulat - katak – burung elang – pengurai

- Jaring-jaring makanan ekosistem danau.

Fitoplankton – zooplankton –ikan kecil- ikan besar – burung elang - pengurai

Fitoplankton – zooplankton – ikan kecil – burung - pengurai

Fitoplankton – zooplankton – udang – angsa/bebek

Fitoplabkton – zooplankton – ikan kecil – angsa/bebek

Eceng gondok – siput – burung

Alga – serangga – katak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febrianamaria01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21