Berikut ini adalah pertanyaan dari anasstorik pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Apa media komunikasi tradisional yang di gunakan pada masa lampau?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Untuk menyampaikan pesan atau informasi kepada orang banyak, masyarakat zaman dulu menggunakan lonceng atau kentungan. Mereka akan membunyikan lonceng atau kentungan sebagai penanda pesan. Hingga saat ini, alat komunikasi berupa lonceng dan ketungan masih dipakai, lo.
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diva21062020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Jun 21