hormon reproduksi pada wanita?

Berikut ini adalah pertanyaan dari abegracia pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hormon reproduksi pada wanita?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Macam-macam hormon pada perempuan:

  • Progesteron

Hormon yg berpengaruh pada siklus menstruasi & ovalusi. Saat wanita mengalami ovulasi (masa subur), hormon progesteron akan membantu mempersiapkan lapisan dalam rahim yg disebut endometrium utk menerima sel telur yg telah dibuahi oleh sperma.

  • Esterogen

Hormon estrogen diproduksi di ovarium (indung telur). Hormon ini jg diproduksi oleh kelenjar adrenal & plasenta, ttpi hanya dalam jmlh yg sedikit.  Berfungsi utk membantu perkembangan & perubahan tubuh saat pubertas, termasuk perkembangan fungsi organ seksual, & memastikan proses ovulasi dalam siklus menstruasi bulanan.

  • Testosteron

Kadar hormon testosteron yg terdapat pada tubuh wanita memang tidak sebyk pada pria, namun hormon ini tetap memiliki fungsi yg penting bagi kesehatan wanita. Hormon testosteron berperan dalam mengatur libido atau (gairah seksual) & menjaga kesehatan vagina, payudara, & kesuburan.

  • Luteinizing hormone (LH)

Hormon ini bertugas utk membantu tubuh mengatur siklus menstruasi & ovulasi. Oleh karena itu, hormon ini jg berperan dalam masa pubertas. Hormon ini diproduksi oleh kelenjar hipofisis di otak.  Umumnya, kadar hormon LH pada wanita akan meningkat saat menstruasi & setelah menopause. Kadar LH yg terlalu tinggi pada tubuh wanita dapat mengakibatkan masalah reproduksi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HellPrincess dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21